7 Cara Menghasilkan Duit dari Internet



Bisnis di Internet


21.6.09

Preman Internet - 7 Cara Menghasilkan Duit dari Internet

Pada tulisan Saya yang kali ini, Saya mengambilnya dari eBook Preman Internet,
yakni ada 7 cara menghasilkan uang dari Internet. yakni :

  • website konten
  • resale right
  • product creation
  • affiliate marketing
  • forum
  • domain parking
  • services

Mungkin dalam tulisan kali ini tidak mungkin Saya bisa membahas semuanya,
Saya akan menjelaskan Salah satunya, yakni services. salah satu services
yang dapat menghasilkan uang adalah dengan membuat website konten.

Yang pertama sekali mungkin akan saya bahas adalah Website Konten,
Cara menghasilkan duit dari website konten lebih banyak dari iklan-iklan yang
terpampang di dalam website tersebut, karena website konten sendiri lebih fokus
kepada memberikan informasi secara gratis dengan demikian pemilik website konten
akan lebih banyak memberi. Contohnya blog yang bagus adalah JohnChow.com

Jika Anda langsung mengakses kesana terlihat jelas di sisi kanan dan kiri dari website tersebut terisi begitu banyak banner-banner.
Perlu diingat blog dan website portal juga termasuk dalam website penyedia konten,
blog juga sarana memberikan informasi apalagi website portal semacam detik.com .
Pemilik website konten lebih fokus memberi terlebih dahulu baru menerima

belakangan dari biaya pemasangan iklan dari orang lain yang tertarik untuk
memasang iklan di website tersebut.

Saran saya bagi yang ingin memilih jalur ini : Lebih banyak Waktu daripada Uang
( yah jangan sampai ga ada uang sama sekali juga yah ;p) Karena untuk mengupdate
konten saat awal-awal tentunya membutuhkan waktu Anda sendiri, jangan pernah
meng-outsource hal-hal yang belum terbukti menghasilkan, karena sebelum
mengeluarkan biaya Anda harus sudah lebih tau dahulu berapa ROI yang akan Anda
dapatkan. Setelah Anda mendapatkan profit dari sana, baru Anda gulung profit
tersebut untuk menggaji GhostWriter ( Penulis bayangan ) untuk melanjutkan
konten di website Anda.

Demikian dari Saya, jika Anda merasa ini bermanfaat dan ingin mendapatkan tips
dan trik lainnya,Saya mempunyai seorang teman ahli internet marketing, Peter Kohar
yang akan membagikan eBook-nya Preman Internet secara Gratis
silahkan mengunjungi www.premaninternet.com

20.6.09

Preman Internet - Bagaimana Mendapatkan $1.185,33 dalam waktu 1 hari

Sesungguhnya banyak sekali cara untuk mencapai pendapatan tersebut dalam waktu 1 hari.
Tapi ijinkan Saya membeberkan cara yang revolusioner ala Preman Internet.
Memang cara yang akan diajarkan tidaklah mudah, tapi akan membuat Anda mendapatkan income tersebut secara konsisten.

Yang perlu Anda perhatikan dalam Bisnis Internet Anda adalah, sudahkah Anda memiliki jumlah subscribers list yang mengunjungi website Anda.
Jika Sudah, sudahkah Anda secara konsisten memberikan tips atau sekadar say hi kepada mereka.
bangunlah hubungan baik dengan list Anda. Karena dari sinilah Saya menghasilkan $1.185,33.

Tanpa bisa mendatangkan traffic yang bagus pun, Anda tidak bisa menghasilkan uang,
sangat dibutuhkan traffic yang berkualitas, bukan traffic yang bisa Anda beli,
biasanya itu adalah traffic sampah.

Inti dari cara Saya ini adalah bagaimana Anda bisa
menghasilkan uang dari 1 kali mengirimkan eMail kepada list Anda.
Jangan berharap pertama kali Anda mengirimkan eMail bisa mendapatkan hal besar seperti Saya,
tentunya butuh waktu untuk bisa mendapatkan hasil yang sama.

Demikian dari Saya, Jika Anda ingin mendapatkan informasi lebih banyak lagi, Anda bisa mendapatkannya secara Gratis sebuah eBook Preman Internet karya teman Saya Peter Kohar sebuah panduan untuk memajukan bisnis internet Anda,
Anda bisa mendapatkannya di sini :

Bisnis di Internet, Temukan Cara Menghasilkan $1.185,33 dalam 1 hari

19.6.09

TDW University - Rahasia Menjadi Kaya dan Bertumbuh Semakin Kaya

Kekayaan adalah sama dengan kemampuan untuk terus bertahan hidup
dengan gaya hidup yang ada, tanpa harus bekerja.

Keterangan:

Penelitian yg dilakukan oleh Gallup International menunjukkan bahwa
rata-rata eksekutif ibukota & Asia kaya mampu bertahan 90 hari dengan
gaya hidup yang ada apabila besok dia berhenti kerja. Setelah itu mereka
harus mulai menjual asset atau berhutang.

Kaya adalah relatif. Sebagian orang merasa kaya ketika mempunyai uang
10 juta rupiah. Sebagian orang merasa tidak kaya walaupun sudah memiliki
uang 10 milyar. Menurut majalah Forbes kaya adalah orang yang mempunyai
penghasilan 1 juta US keatas setahunnya. Sedangkan menurut Robert T. Kiyosaki
yang mengutip dari gurunya Buckminster Fuller bahwa kaya adalah bukan berapa
besar active income anda melainkan kaya adalah apabila passive income lebih
besar dari biaya hidup. Yang dimaksud passive income disini adalah uang yang
masuk tanpa harus bekerja.

Sebagai perbandingan Mike Tyson, dia menghasilkan 300 juta USD sewaktu bertinju,
tapi hari ini bangkrut dan masih berhutang 35 juta USD. Maka sebetulnya Mike Tyson
bukan termasuk kaya, termasuk pula di dalam kategori orang yang bukan kaya
adalah orang-orang yang punya penghasilan 1 Juta USD/tahun namun pengeluarannya
1,2 juta USD/tahun.

Pertanyaan penting kali ini adalah:

1.) Bila besok anda berhenti kerja, berapa lama anda dapat bertahan hidup dengan
gaya hidup anda sekarang tanpa harus menjual asset-asset anda?

2.) Lalu bagaimana kita bisa kaya menurut versi Robert T. Kiyosaki dimana passive
income lebih besar dari biaya hidup?

Jadi sebetulnya menurut Robert T. Kiyosaki, kaya adalah bagaimana menciptakan
passive income lebih besar dari biaya hidup.

Cara membuat passive income:

- Royalti dari hak cipta
- Rumah yang disewakan/ dikostkan
- Saham-saham yang menghasilkan deviden
- Reksadana
- Usaha-usaha yang menghasilkan

Buatlah rangkaian rencana sumber pasif income anda. Sesuatu yang anda sukai dan dapat anda

kerjakan sementara anda mengerjakan apa yang anda kerjakan sekarang.
Dan untuk mendapatkan materi tambahan eBook "24 Prinsip Miliarder yang Mencerahkan"
senilai Rp. 250.000,- dan seminar 3 Hari Financial Revolution senilai Rp. 4.933.500,-
oleh Tung Desem Waringin bisa Anda dapatkan di :
http://www.tdwuniversity.com/launch/?id=36402

Jadi sebetulnya menurut Robert T. Kiyosaki, kaya adalah bagaimana menciptakan
passive income lebih besar dari biaya hidup.

Cara membuat passive income:

- Royalti dari hak cipta
- Rumah yang disewakan/ dikostkan
- Saham-saham yang menghasilkan deviden
- Reksadana
- Usaha-usaha yang menghasilkan

Buatlah rangkaian rencana sumber pasif income anda. Sesuatu yang anda sukai dan dapat anda

kerjakan sementara anda mengerjakan apa yang anda kerjakan sekarang.
Dan untuk mendapatkan materi tambahan eBook "24 Prinsip Miliarder yang Mencerahkan"
senilai Rp. 250.000,- oleh Tung Desem Waringin bisa Anda dapatkan di : Klik Disini

TDW University - Investasi Leher Ke Atas







Revolusi Internet